DAFTAR ISI

Cara Menyalin Teks Tulisan dari Gambar di Android

Cara menyalin teks tulisan dari gambar di android. begini cara paling mudahnya agar dapat mengcopy paste tulisan dari dalam gambar foto yang tidak bisa disalin. ayok simak berikut ini.

jika kalian sedang mencari aplikasi copy paste tulisan teks di hp android, coba pakai cara ini dijamin berhasil dan juga mudah digunakan untuk menyalin tulisan pada foto atau gambar yang ada di galeri. 

kalian bisa melakukan seperti: menyalin tulisan teks gambar hasil screenshot dari aplikasi atau game, Menyalin teks hasil foto kamera, menyalin tulisan dari buku atau koran fisik dan masih banyak lagi kegunaanya untuk menyalin teks lainnya.

kalau kalian sudah penasaran bagaimana sih cara bisa salin dan tempel (copy paste) tulisan teks dalam foto/gambar di hp android!

jangan lama-lama, langsung saja ikuti caranya, tutorial menyalin tulisan di foto/gambar dibawah.

Cara Menyalin Teks Tulisan di dalam Gambar Foto

  1. Siapkan aplikasi Copy paste tulisan teks android bernama Google Lens
  2. Buka aplikasinya, pilih gambar/foto yang ada atau bisa langsung dengan mengambil foto dari kamera. lihat pada contoh gambar dibawah:
    cara salin teks pada dalam foto gambar

  3. kemudian pilih teks dengan cara sentuh tulisan yang ada pada gambar. salin dan pastekan tulisannya sesuai keinginan. oia, contoh dibawah adalah menyalin teks dari gambar screenshot aplikasi youtube. jadi jika tanpa menggunakan aplikasi tambahan kan tidak bisa salin secara langsung melalui aplikasi youtube. ini hanya contoh penggunaan saja.
    Cara menyalin teks dari gambar

Begitulah kira-kira bagaimana cara mengambil teks tulisan yang ada di dalam gambar foto yang tidak bisa disalin. 
dengan menggunakan aplikasi diatas tentu sangat membantu kalian untuk kegiatan copy paste teks.
Ok, cukup sekian tutorial cara menyalin teks tulisan dari gambar/foto.