DAFTAR ISI

Cara Mengatasi Kuota OMG Telkomsel Tidak Bisa digunakan

Cara mengatasi kuota omg telkomsel tidak bisa digunakan, begini cara mengatasinya agar bisa dipakai.

jika kalian berlangganan paket internet telkomsel OMG, kalian akan mendapatkan kuota terpisah pisah, ada 2 yaitu Kuota Internet Utama dan Kuota OMG

  • Kuota Internet Utama bebas digunakan, kuota akan berkurang jika dipakai mengakses internet atau browsing dan juga akses ke aplikasi apapun yang memerlukan jaringan internet.
  • Kuota OMG dapat digunakan terbatas pada aplikasi tertentu. kuota OMG akan terpakai dan habis jika mengakses beberapa aplikasi seperti Youtube, Instagram, Facebook dan aplikasi lainnya. cek detail pada paket pembelian, daftar aplikasi apa saja yang tercantum pada OMG tersebut.

jika kalian sedang mengalami kejadian seperti ini "kuota internet utama telkomsel habis tetapi kuota omg tidak bisa digunakan padahal masih tersisa banyak".

tidak bisa digunakan untuk menonton youtube atau membuka aplikasi, aplikasi yang terdaftar dalam kuota OMG tersebut. 

kalian bisa mencoba cara ini agar kuota OMG tidak sia-sia dan bisa digunakan untuk menonton atau membuka aplikasi seperti youtube dan aplikasi sebagainya.

Cara Mengatasi Kuota Omg Telkomsel tidak Bisa digunakan

  1. Buka aplikasi telepon lalu tekan kode dial ini *#*#4636#*#*
  2. setelah masuk pilih informasi telepon tujuan.
  3. kemudian, pada Setelan jaringan ubah jaringan bawaannya ke GSM ONLY lalu ubah lagi ke CDMA ONLY. misal, jaringan awalnya adalah LTE/CDMA/EVDO/GSM/WCDMA, ubah menjadi jaringan GSM Only, lalu ubah lagi jaringan ke CDMA Only atau juga bisa juga jaringan EvDo Only.

Paket OMG banyak macamnya, yang di bahas dalam artikel ini adalah OMG dalam paket internet sakti telkomsel.
jika mengikuti tutorial ini berhasil, selamat. jika tidak berhasil, kalian bisa mencoba mencari cara lain agar kuota OMG bisa digunakan.
nah itu dia tips solusi cara mengatasi kuota omg yang tidak bisa dipakai atau tidak bisa di gunakan.